Yanti Airlangga: Keluarga Sehat, Negara Kuat

Kompas.com - 20/06/2020, 18:58 WIB
Inang Sh ,
Mikhael Gewati

Tim Redaksi

Ketum Ikatan Istri Partai Golkar Yanti K Isfandiary saat menyosialisasikan tatanan kehidupan baru (new normal) dan pola hidup sehat kepada masyarakat di kawasan Cengkareng, Jakarta Barat, Sabtu (20/6/2020).
DOK. Humas Partai Golkar Ketum Ikatan Istri Partai Golkar Yanti K Isfandiary saat menyosialisasikan tatanan kehidupan baru (new normal) dan pola hidup sehat kepada masyarakat di kawasan Cengkareng, Jakarta Barat, Sabtu (20/6/2020).

KOMPAS.com – Ketua Umum (Ketum) Ikatan Istri Partai Golkar (IIPG) Yanti K Isfandiary mengatakan pola hidup sehat dan tatanan kehidupan baru sangat penting diketahui masyarakat

"Saya berharap semua masyarakat dapat menjalankan protokol kesehatan ini, karena kita adalah komandan dalam rumah tangga,” ungkapnya.

Istri dari Ketum Partai Golkar Airlangga Hartarto tersebut mengatakan itu saat menyosialisasikan tatanan kehidupan baru (new normal) dan pola hidup sehat kepada masyarakat di kawasan Cengkareng, Jakarta Barat, Sabtu (20/6/2020).

“Kita harus selalu menjaga kebersihan anak-anak dan keluarga. Karena kalau keluarga sehat, negara kuat," katanya seperti keterangan tertulis yang diterima Kompas.com.

Baca juga: Jadi Komisaris Telkom, Rizal Mallarangeng Mundur dari Pengurus Golkar

Yanti menjelaskan, meski masyarakat sudah boleh beraktivitas, tapi tetap harus mengikuti protokol kesehatan pencegahan Covid-19 yang dianjurkan pemerintah.

"Kita harus mengikuti protokol kesehatan yang baik sesuai anjuran pemerintah dengan mencuci tangan, memakai masker serta physical distancing," terangnya.

Adapun, sosialisasi ini turut dihadiri Wakil Ketum Dewan Pengurus Pusat (DPP) Partai Golkar Nurul Arifin dan Ketua DPP Partai Golkar bidang Media dan Penggalangan Opini (MPO) Meutya Hafid.

Lalu, ada pula Ketua Dewan Pengurus Daerah (DPD) Partai Golkar Provinsi DKI Jakarta Ahmed Zaki Iskandar, dan seluruh Anggota DPRD Fraksi Partai Golkar DKI Jakarta.

Pembagian sembako dan alat kesehatan

Pada kesempatan yang sama IIPG juga memberikan bantuan ratusan paket sembako dan makanan siap saji kepada masyarakat di Cengkareng.

Daerah ini merupakan basis masa Anggota DPRD DKI Jakarta Fraksi Partai Golkar, Khotibi Achyar atau yang biasa disapa Haji Beceng.

"Selain paket sembako dan makanan siap saji, IIPG juga memberikan alat cuci tangan wastafel portable sesuai protokol Kesehatan Covid-19 yang diserahkan ke bapak Haji Beceng untuk keperluan Masjid dan warga di sekitar Cengkareng," ujarnya.

Pada kesempatan itu, Ahmed Zaki Iskandar turut mengapresiasi kegiatan bakti sosial yang digagas IIPG. Menurutnya, kegiatan ini merupakan bentuk kepedulian IIPG terhadap masyarakat.

Baca juga: Partai Golkar Dukung Pemberlakuan New Normal

"Kegiatan IIPG yang diselenggarakan di Kecamatan Cengkareng ini, bagian dari bukti kepedulian Partai Golkar terhadap masalah-masalah yang ada di masyarakat terutama saat pandemi Covid-19," ujarnya.

Sementara itu, tuan rumah sekaligus Anggota DPRD DKI Jakarta Fraksi Partai Golkar Haji Beceng menyebut, kegiatan IIPG ini sangat membantu masyarakat di Cengkareng di tengah pandemi Covid-19.

"Kegiatan ini betul-betul sangat dibutuhkan, dan inilah salah satu bentuk kepedulian dari Partai Golkar melalui IIPG,” ungkapya.

Dia pun turut memuji Ketum IIPG Yanti yang langsung turun ke masyarakat.

“Alhamdulillah, kami merasa sangat terbantu sekali," tuturnya.

Terkini Lainnya
Defisit Produksi Minyak Besar, Politisi Golkar: Ubah Cara dan Strategi Bisnis
Defisit Produksi Minyak Besar, Politisi Golkar: Ubah Cara dan Strategi Bisnis
Golkar Membangun Indonesia
Kapasitas EBT Terus Meningkat, Lamhot Optimistis Indonesia Capai Target Bauran Energi 23 Persen
Kapasitas EBT Terus Meningkat, Lamhot Optimistis Indonesia Capai Target Bauran Energi 23 Persen
Golkar Membangun Indonesia
Prabowo-Gibran Nomor Urut 2, Rosan Roeslani: Angka 2 Cerminkan Kemenangan dan Kesuksesan Indonesia
Prabowo-Gibran Nomor Urut 2, Rosan Roeslani: Angka 2 Cerminkan Kemenangan dan Kesuksesan Indonesia
Golkar Membangun Indonesia
Ganjar Komentari Soal Transisi Energi, Begini Respons Lamhot Sinaga
Ganjar Komentari Soal Transisi Energi, Begini Respons Lamhot Sinaga
Golkar Membangun Indonesia
Dinamika Ekonomi dan Geopolitik Global Turunkan Ekspor, Airlangga Pimpin Satgas Peningkatan Ekspor
Dinamika Ekonomi dan Geopolitik Global Turunkan Ekspor, Airlangga Pimpin Satgas Peningkatan Ekspor
Golkar Membangun Indonesia
Lamhot Sinaga Beri Apresiasi Duet Airlangga-Luhut Sukseskan Food Estate
Lamhot Sinaga Beri Apresiasi Duet Airlangga-Luhut Sukseskan Food Estate
Golkar Membangun Indonesia
PSI dan Garuda Disebut Bakal Dukung Prabowo, Airlangga: Insya Allah Kami Menangkan Pemilu 2024
PSI dan Garuda Disebut Bakal Dukung Prabowo, Airlangga: Insya Allah Kami Menangkan Pemilu 2024
Golkar Membangun Indonesia
Unggah Foto bersama Airlangga Hartarto, Akun Instagram Prabowo Dibanjiri Respons Positif Warganet
Unggah Foto bersama Airlangga Hartarto, Akun Instagram Prabowo Dibanjiri Respons Positif Warganet
Golkar Membangun Indonesia
Hadiri Musyawarah Anggota AEI 2023, Airlangga Paparkan Strategi Indonesia untuk Jaga Prospek Ekonomi
Hadiri Musyawarah Anggota AEI 2023, Airlangga Paparkan Strategi Indonesia untuk Jaga Prospek Ekonomi
Golkar Membangun Indonesia
Golkar Konfirmasi Ridwan Kamil Tak Jadi Cawapres Dampingi Ganjar Pranowo
Golkar Konfirmasi Ridwan Kamil Tak Jadi Cawapres Dampingi Ganjar Pranowo
Golkar Membangun Indonesia
Jokowi Ajak Pemimpin Negara-negara Asia Timur Jadikan ASEAN sebagai Epicentrum of Growth
Jokowi Ajak Pemimpin Negara-negara Asia Timur Jadikan ASEAN sebagai Epicentrum of Growth
Golkar Membangun Indonesia
ASEAN Harus Kurangi 78 Persen Energi Fosil, Jokowi: Transisi Energi Perlu Dipercepat
ASEAN Harus Kurangi 78 Persen Energi Fosil, Jokowi: Transisi Energi Perlu Dipercepat
Golkar Membangun Indonesia
Airlangga Sebut Penggunaan Mata Uang Lokal Sangat Relevan untuk Dukung Penguatan Ekonomi Nasional
Airlangga Sebut Penggunaan Mata Uang Lokal Sangat Relevan untuk Dukung Penguatan Ekonomi Nasional
Golkar Membangun Indonesia
Airlangga Paparkan 3 Usulan Strategis Indonesia untuk Wujudkan Ekonomi Inklusif ASEAN
Airlangga Paparkan 3 Usulan Strategis Indonesia untuk Wujudkan Ekonomi Inklusif ASEAN
Golkar Membangun Indonesia
Airlangga Sebut Peran Aktif Swasta Dibutuhkan untuk Dongkrak Ekonomi ASEAN
Airlangga Sebut Peran Aktif Swasta Dibutuhkan untuk Dongkrak Ekonomi ASEAN
Golkar Membangun Indonesia
Bagikan artikel ini melalui
Oke