Raih Suara Terbanyak dalam Pileg DPD, Fahira Idris: Terima Kasih Warga Jakarta Atas Amanahnya

Kompas.com - 10/03/2024, 13:46 WIB
Dwi NH,
Sheila Respati

Tim Redaksi

Anggota Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI Daerah Pemilihan (Dapil) Daerah Khusus Ibu Kota (DKI) Jakarta Fahira Idris dalam sebuah kesempatan.DOK. Tim Humas Fahira Idris Anggota Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI Daerah Pemilihan (Dapil) Daerah Khusus Ibu Kota (DKI) Jakarta Fahira Idris dalam sebuah kesempatan.

KOMPAS.com – Calon Anggota Legislatif Dewan Perwakilan Daerah (DPD) Republik Indonesia (RI) Fahira Idris meraih suara terbanyak dalam Pemilu Legislatif (Pileg) DPD RI Daerah Pemilihan (Dapil) Daerah Khusus Ibu Kota (DKI) Jakarta.

Berdasarkan data rekapitulasi suara tingkat provinsi, Fahira memperoleh 745.841 suara atau menempati posisi pertama.

“Dari lubuk hati yang paling dalam, saya menyampaikan terima kasih kepada warga Jakarta atas amanah yang kembali diberikan kepada saya serta kepada semua relawan yang telah bersedia berjuang bersama,” ujar Fahira dalam siaran pers yang diterima Kompas.com, Minggu (10/3/2024).

Menurutnya, raihan suara tersebut adalah hasil dari ikhtiar bersama untuk memastikan bahwa warga Jakarta akan terus menjadi pendorong pembangunan.

Baca juga: Cerita Warga Malaysia Beli Baju Lebaran di Pasar Tanah Abang Jakarta

Fahira juga mengajak semua pihak untuk bersama-sama mengawal agar seluruh sumber daya yang ada di Jakarta dapat dirasakan oleh semua lapisan masyarakat.

“(Mari) berjuang bersama mewujudkan Jakarta sebagai kota global yang aman, nyaman, dan setara untuk ditinggali semua golongan,” ucapnya.

Fahira mengungkapkan bahwa seluruh tahapan penyelenggaraan Pemilu 2024, terutama Pileg DPD di Jakarta berjalan lancar.

Antusiasme warga terhadap pemilu, termasuk pemilihan legislatif, cukup tinggi, dan mereka semakin dewasa dalam menyikapi perbedaan pandangan dan pilihan politik.

Baca juga: PBNU Imbau Ceramah di Bulan Ramadhan Tak Dikaitkan dengan Isu Politik

“Mohon doa dan dukungannya agar diberi kelancaran hingga nanti semua tahapan pemilu selesai,” ucap Fahira.

Dengan raihan suara terbanyak tersebut, ia dipastikan terpilih kembali sebagai Anggota DPD RI 2024-2029 dari Provinsi DKI Jakarta.

Raihan suara tersebut juga menunjukkan peningkatan yang signifikan dibandingkan dengan perolehan suaranya pada Pemilu 2019, yang saat itu menempatkannya pada posisi ketiga caleg DPD RI terpilih dengan total 581.108 suara.

Terkini Lainnya
Hari Posyandu Nasional, Fahira Idris Paparkan 4 Langkah Revitalisasi Posyandu Agar Berjalan Efektif
Hari Posyandu Nasional, Fahira Idris Paparkan 4 Langkah Revitalisasi Posyandu Agar Berjalan Efektif
Fahira Idris Menyapa
Jelang Pemberangkatan Haji, Fahira Idris: Kebijakan Haji Ramah Lansia Harap Diimplementasikan secara Optimal
Jelang Pemberangkatan Haji, Fahira Idris: Kebijakan Haji Ramah Lansia Harap Diimplementasikan secara Optimal
Fahira Idris Menyapa
Di Hari Kesiapsiagaan Bencana Nasional, Fahira Idris Sebut Indonesia Perlu Jadi Negara Tangguh Bencana
Di Hari Kesiapsiagaan Bencana Nasional, Fahira Idris Sebut Indonesia Perlu Jadi Negara Tangguh Bencana
Fahira Idris Menyapa
Fahira Idris Paparkan 5 Parameter Kota Tangguh Bencana yang Harus Dipenuhi Jakarta sebagai Kota Global
Fahira Idris Paparkan 5 Parameter Kota Tangguh Bencana yang Harus Dipenuhi Jakarta sebagai Kota Global
Fahira Idris Menyapa
Peringati Hari Buku Sedunia, Fahira Idris: Ketersediaan Buku Harus Jadi Prioritas Nasional
Peringati Hari Buku Sedunia, Fahira Idris: Ketersediaan Buku Harus Jadi Prioritas Nasional
Fahira Idris Menyapa
Peringati Hari Bumi, Fahira Idris Harap Semakin Banyak Pemda Terbitkan Aturan Kantong Plastik Sekali Pakai
Peringati Hari Bumi, Fahira Idris Harap Semakin Banyak Pemda Terbitkan Aturan Kantong Plastik Sekali Pakai
Fahira Idris Menyapa
Hari Kartini 2024, Fahira Idris Jelaskan Makna Penting Kolaborasi untuk Tumbuhkan Pemimpin Perempuan
Hari Kartini 2024, Fahira Idris Jelaskan Makna Penting Kolaborasi untuk Tumbuhkan Pemimpin Perempuan
Fahira Idris Menyapa
Hari Hemofilia Sedunia, Fahira Idris Gencarkan Lagi Donasi Darah di 44 Kecamatan di Jakarta
Hari Hemofilia Sedunia, Fahira Idris Gencarkan Lagi Donasi Darah di 44 Kecamatan di Jakarta
Fahira Idris Menyapa
Lebaran 2024 Usai, Fahira Idris: Semoga Energi Kebaikan Bisa Kita Rawat dan Tingkatkan
Lebaran 2024 Usai, Fahira Idris: Semoga Energi Kebaikan Bisa Kita Rawat dan Tingkatkan
Fahira Idris Menyapa
Fahira Idris Dukung Sikap Tegas Kemenlu Bantah Hubungan Diplomatik Indonesia-Israel
Fahira Idris Dukung Sikap Tegas Kemenlu Bantah Hubungan Diplomatik Indonesia-Israel
Fahira Idris Menyapa
Fahira Idris: Idul Fitri Jadi Waktu Tepat Perkuat Kohesi Sosial untuk Menjaga Indonesia
Fahira Idris: Idul Fitri Jadi Waktu Tepat Perkuat Kohesi Sosial untuk Menjaga Indonesia
Fahira Idris Menyapa
Puncak Mudik, Fahira Idris Ajak Pemudik Patuhi Aturan Rekayasa Lalu Lintas hingga Pantau Prakiraan Cuaca
Puncak Mudik, Fahira Idris Ajak Pemudik Patuhi Aturan Rekayasa Lalu Lintas hingga Pantau Prakiraan Cuaca
Fahira Idris Menyapa
Wacana Pramuka Jadi Kokurikuler, Fahira Idris: Ide Ini Layak Dipertimbangkan
Wacana Pramuka Jadi Kokurikuler, Fahira Idris: Ide Ini Layak Dipertimbangkan
Fahira Idris Menyapa
Pramuka Dicabut sebagai Ekskul Wajib, Fahira Idris Minta Mendikbud Ristek Berikan Penjelasan
Pramuka Dicabut sebagai Ekskul Wajib, Fahira Idris Minta Mendikbud Ristek Berikan Penjelasan
Fahira Idris Menyapa
Jelang Pekan Mudik, Fahira Idris: Informasikan Potensi Cuaca Ekstrem lewat Berbagai Platform
Jelang Pekan Mudik, Fahira Idris: Informasikan Potensi Cuaca Ekstrem lewat Berbagai Platform
Fahira Idris Menyapa
Bagikan artikel ini melalui
Oke